Halaman

Sabtu, 29 Desember 2018

KNCL Donasi Korban Tsunami Selat Sunda


BANDAR LAMPUNG (publiklampung.com) – KNCL ( Kawasaki Ninja Club Lampung ) Memberikan Donasi kepada korban tsunami selat sunda di kalianda lampung selatan (minggu, 30/12).
KNCL ikut serta bersimpati dalam bencana tsunami yang melanda Banten dan Lampung Selatan. KNCL yang merupakan sebuah komunitas bermotor yang ada diprovinsi lampung memberikan donasi senilai 10 juta rupiah yang meliputi Sembako, Air Mineral, Obat Obatan, Pampers Anak, Peralatan mandi, Masker dan pakaian layak pakai. 

Ketua KNCL, I Wayan Selamet menjelaskan bahwa KNCL yang berdiri sejak 2003 dan memiliki anggota club sebanyak 250 orang yang tersebar di seluruh provinsi lampung, konsisten berkiprah didunia otomotif dan selalu berupaya melakukan kegiatan kegiatan positif khususnya kepada generasi muda di provinsi lampung.

Donasi yang diserah terimakan kepada Posko Sat Brimob Polda Lampung yang berlokasi di Lampung Selatan, diharapkan dapat membantu meringankan musibah saudara saudara kita yang ada dilampung selatan khususnya di Way Muli dan Kunjir, Ujar Wayan yang juga sekaligus pemilik Usaha Kuliner ini.


Pengurus Pusat KNI ( Kawasaki Ninja Indonesia ) Putu Hendrayana, S.H, M.H yang merupakan Penasehat Hukum KNI yang ikut serta mengkordinir kegiatan Donasi ini memaparkan, Semoga Donasi dapat membantu masyarakat yang tertimpa musibah, dan kami mengapresiasi kegiatan positif KNCL ini pungkasnya (A.Nugroho/rls)

Senin, 24 Desember 2018

Mahasiswa Universitas Mitra Indonesia Menjadi Korban Bencana Tsunami Banten & Lampung


BANDAR LAMPUNG (publiklampung.com) – Musibah kembali mengguncang Indonesia, Melalui Tsunami yang melanda Lampung & Banten (22/12).
Salah Satu Korban meninggal Dunia adalah Bernama Fernanda Nurhidayat, yang merupakan mahasiswa Program Studi Manajemen Fakultas Bisnis , Universitas Mitra Indonesia.


Kementrian Dalam Negeri BEM, UKM Senior dan UKM Mapala berhasil memastikan secara pasti korban adalah Mahasiswa UMITRA Indonesia, berdasarkan data dan informasi yang sempat tidak jelas ". ujar Rudiyansyah Menteri Dalam Negeri BEM.

Korban yang berdomisili di way halim, sedang dalam kegiatan liburan bersama keluarga saat musibah tersebut terjadi, ujar salah satu keluarga korban.

BEM Universitas Mitra Indonesia melakukan gerak cepat dalam Kepedulian Terhadap Musibah Bencana Tsunami yang terjadi Di Lampung dan Banten, salah satunya dengan Melakukan Donasi.
Dr. H. Andi Surya menjelaskan, " Kami mengucapkan turut berbela sungkawa atas musibah yang menimpa salah satu mahasiswa kami, semoga keluarga yang ditinggalkan diberi ketabahan dan Mari kita doakan bersama semoga arwahnya diterima disisi Alloh Swt, Ujar Ketua Yayasan UMITRA Indonesia (Nunung/rls)

Jumat, 21 Desember 2018

Peduli Uighur LDK Addura Universitas Mitra Indonesia

BANDAR LAMPUNG (publiklampung.com) – LDK Addura Universitas Mitra Indonesia kembali mengadakan kegiatan yang sangat positif yaitu Peduli Uighur , kamis (21/12).
Kegiatan yang diikuti oleh 100an peserta dari unsur mahasiswa ini bertujuan untuk melakukan upaya Kepedulian Terhadap kejadian yang terjadi di Uighur.


Pembina LDK Addura Universitas Mitra Indonesia, Akhmad Ikhwan B.Ed, M.T.I mengatakan , " Kita harus selalu peduli terhadap penderitaan sesama yang terjadi khususnya saat ini di uighur ". ujar Dosen Fakultas Komputer dan pengurus Dewan Kemakmuran Masjid.
Doa dan kepedulian merupakan cara kita bersama untuk membantu mereka yang tertindas “ Sehingga Masukan dan Saran sangat di butuhkan untuk masukan Kegiatan Kedepannya, Khususnya dikolom Komentar.(A.Nugroho/rls)

Himanomi UMITRA Indonesia : Dorong Mahasiswa Menjadi Enterpreneur

Seminar Kewirausahaan 2018
BANDAR LAMPUNG (publiklampung.com) – Himpunan Mahasiswa Ekonomi (HIMANOMI) Universitas Mitra Indonesia kembali mengadakan kegiatan yang sangat positif yaitu Seminar Wirausaha 2018 , kamis (20/12).
Kegiatan yang diikuti oleh 200an peserta dari unsur mahasiswa dan umum ini bertujuan untuk melakukan upaya meningkatkan jiwa entrepreneur khususnya mahasiswa dalam menyambut bergulirnya Revolusi Industri 4.0 .

Ketua Umum Himanomi, Andika Maulana Yusuf mengatakan , " Seminar Wirausaha 2018 adalah salah satu upaya untuk para akademisi pada khususnya untuk menyesuaikan diri pada zaman milenial dengan memanfaatkan teknologi untuk berwirausaha ". ujar Mahasiswa Mahasiswa Fakultas Bisnis yang Juga Alumni SMA IT Miftahul Jannah Bandar Lampung.

Peserta Seminar

Seminar Wirausaha 2018 Ini menghadirkan 3 Pembicara Utama yaitu Asep Muzaki Senauval dan Adhitya Saputra ( HIPMI ) , lalu Iwan Setiawan dari TDA ( Tangan Di Atas ).
Disesi tanya jawab Seminar Wirausaha 2018 yang berlangsung Banyak peserta bertanya mengenai tips dan trik menjadi pengusaha, dan dijelaskan secara gamblang dan menarik oleh para pembicara.
Andika Maulana Yusuf menjelaskan , " Kegiatan ini merupakan ide kreative dari teman Teman Himanomi yang difasilitasi Oleh Pihak Kampus Universitas Mitra Indonesia “ Sehingga Masukan dan Saran sangat di butuhkan untuk masukan Kegiatan Kedepannya, Khususnya dikolom Komentar.(Yupi/rls)

Rabu, 21 November 2018

Hari Puisi Indonesia, UKM Senior Universitas Mitra Indonesia Tampil Total

Perform UKM Senior Universitas Mitra Indonesia

JAKARTA(publiklampung.com)-UKM SENIOR Universitas Mitra Indonesia memperoleh kehormatan untuk tampil pada ajang pesta puisi rakyat dalam memperingati Hari Puisi Indonesia (HPI) 2018 .

Pesta puisi rakyat yang memperingati Hari Puisi Indonesia 2018 ini , sudah memasuki tahun keenam . dengan beberapa jenis yang akan ditampilkan seperti dramatisasi puisi, pembacaan puisi dan musikalisasi puisi.

Sedangkan tim UKM SENIOR yang diwakili 13 orang yang terdiri dari : 1 pelatih, 2 kru dan 9 orang yang tampil, dengan jenis musikalisasi puisi dengan membawakan 2 judul yaitu JULI karya Aryo Sarojo HN dan Tanah Air Mata karya Sutardji Calzoum Bachri. Pelaksanaan HPI yang berlangsung selama dua hari 17-18 November di Taman Ismail Marzuki (TIM), Jakarta.

Lutfhi Akbar Pratomo, ketua umum UKM SENIOR menjelaskan bahwa pada acara tersebut langsung disaksikan oleh Presiden Penyair Indonesia Sutardji Calzoum Bachri selain Indonesia ada juga perwakilan dari Malaysia dan singapura, dan ternyata dalam acara HPI hanya UKM SENIOR Universitas Mitra Indonesia sendiri yang tampil dari perwakilan Lampung.

Lutfhi menambahkan bahwa banyak tanggapan respon baik, setelah tampil seperti dapat ajakan dari universitas pakuan bogor  untuk berkolaborasi dikampus dalam acara seni dan dari Jember mengundang dalam acara internasional, bukan hanya itu  sanggar the visionary kiblat musikalisasi Indonesia mengundang  untuk tampil bareng dalam projectnya di bulan desember ini.

Armen Patria, Wakil Rektor III Universitas Mitra Indonesia menyambut baik kegiatan ini. “ Saya berharap mahasiswa banyak berkontribusi dihal hal positif yang akan berdampak keprestasi mereka kedepannya “.(Lena/rls)

Kamis, 15 November 2018

Lampung District Police Netizen's Ground Coffee, Together with Preventing Hoax to Create Peaceful Elections.

Komisariat publiklampung.com Bersama Polda Lampung


BANDAR LAMPUNG (publiklampung.com) - Lampung Regional Police in collaboration with publiclampung.com held a Kopdar activity with Netizens at the sheraton Hotel, Thursday (11/15).
The activity, which was attended by 200 participants from netizens and the police, was aimed at prevention efforts together with Hoax news.
Lampung Regional Police Chief, Brig. Pol. Purwadi Arianto, M.Sc said, "social media in addition to providing information that has a positive impact can also produce negative impacts so it is expected that netizens can have the same perception and detect in preventing hoaxes on social social media". this was the direction of the regional police chief delivered by the Kombes Pol Drs. Amran Ampulembang, M.Sc.


This Kopi Darat presented 3 Keynote Speakers namely Dr. Bartoven vivid Nurdin (UNILA Academic and Researcher in the Field of Conflict, Interethnic Relations, Local Wisdom, Terrorism and Radicalism, and Digital Society), then Tristyanto PhD as Information Technology Expert and Commissioner Trisna Adhiarsa Saputra, S.IK as Head of Lampung Police's TIPOL.
 

apa perbedaan HKI dan Paten dalam Penemuan Bidang Teknologi

  Kita mungkin sudah tidak asing dan sering mendengar kata hak cipta dan hak paten. Meskipun sudah familiar dengan paten dan cipta, masih ba...